Sunday 27 May 2012

Ayat-Ayat Anti Galau

By Unknown | At 19:27 | Label : | 0 Comments
GALAU... kata ini identik dengan kaula muda yang lagi dilanda suatu kekacauan pikiran yang sangat kacau/tidak karuan (katanya). beberapa waktu yang telah lalu kata-kata ini muncul dan akhirnya menjadi populer dikalangan remaja saat ini. Mengenai GALAU ini saya rasa perlu disimak tulisan berikut yang berisi AYAT-AYAT ANTI GALAU, Emangnya ada ? , Mari kita simak pembahasan yang singkat ini, dan mudah-mudahan ada manfaatnya.Khususnya bagi remaja muslim.

Seni Memimpin Ala Rasulullah

By Unknown | At 19:07 | Label : | 0 Comments
NABI Muhammad merupakan sosok pemimpin yang hingga hari ini diakuai dan dihormati banyak manusia. Bahkan kepempinan manusia sempurkan ini telah banyak diakui para peneliti Barat. Sebut saja Will Durant, Gustav Lebon, La Martin, Thomas Carlyle dan masih banyak yang lain.

La Martin yang setelah meneliti kehidupan Nabi menyatakan, “Muhammad adalah manusia di atas manusia dan di bawah Tuhan. Tak dapat diragukan bahwa ia adalah utusan Tuhan.”

Bahkan Thomas Carlyle, cendekiawan Inggris, mengritik orang Barat yang begitu saja meyakini kampanye buruk terhadap nama besar Muhammad. “Diantara aib terbesar yang ada hari ini ialah bahwa seorang cendekiawan menerima begitu saja ucapan seseorang yang mengatakan bahwa Islam adalah bohong dan Muhammad adalah penipu.”

KEADAAN TERPAKSA MEMBOLEHKAN YANG HARAM/TERLARANG

By Unknown | At 18:57 | Label : | 0 Comments

Beberapa waktu yang lalu salah seorang facebookers (maklum sering ol, he,he) mengupdate status yang berisikan pertanyaan tenteng pemubahan/pembolehan sesuatu dalam keadaan terpaksa/darurat, apakah boleh. sebsb yang halal tetaplah halal dan yang haram tetaplah haram, itu sudah ketentuan dari Allah. Nah, bagaimana Islam berpandangan akan hal ini.. mari kita simak ulasan singkat di bawah ini.

ASAL TIAP-TIAP SESUATU ADALAH MUBAH (MEMBOLEHKAN)

By Unknown | At 18:46 | Label : | 0 Comments

 DASAR pertama yang ditetapkan Islam, ialah: bahawa asal sesuatu yang dicipta Allah adalah halal dan mubah. Tidak ada satupun yang haram, kecuali kerana ada nas yang sah dan tegas dari syari' (yang berwenang membuat hukum itu sendiri, iaitu Allah dan Rasul) yang mengharamkannya. Kalau tidak ada nas yang sah --misalnya kerana ada sebahagian Hadis lemah-- atau tidak ada nas yang tegas (sharih) yang menunjukkan haram, maka hal tersebut tetap sebagaimana asalnya, iaitu mubah.
            Ulama-ulama Islam mendasarkan ketetapannya, bahawa segala sesuatu asalnya mubah, seperti tersebut di atas, dengan dalil ayat-ayat al-Quran yang antara lain:
            “Dialah Zat yang menjadikan untuk kamu apa-apa yang ada di bumi ini semuanya.” (al-Baqarah: 29)

Saturday 19 May 2012

Download Aplikasi Java Islami

By Unknown | At 11:37 | Label : | 7 Comments
Salam.. Pada posting kali ini ane mau berbagi aplikasi java islami, tentunya buat hp java yang ane dapat dari islami-jar.blogspot.com. Aplikasi ini sangat bermanfaat, terutama bagi muslim dan muslimat. Tentu ini akan memudahkan kita, mengingat teknologi sekarang semakin canggih. Sebagian APLIKASI java islami ini sudah ane coba dui HP jadul ane Nokia 2330 C, Hehe... dan Alhamdulillah berjalan dengan lancar. Bagi yang berminat silakan Download aplikasinya di bawah ini.

Thursday 17 May 2012

Kumpulan Fatwa & Buku Dr. Yusuf Al-Qardhawi

By Unknown | At 10:47 | Label : | 0 Comments
Tentang Penulis:
QardhawiDr. Yusuf Al-Qardhawi Lahir di sebuah desa kecil di Mesir bernama Shafth Turaab di tengah Delta pada 9 September 1926. Usia 10 tahun, ia sudah hafal al-Qur'an. Menamatkan pendidikan di Ma'had Thantha dan Ma'had Tsanawi, Qardhawi terus melanjutkan ke Universitas al-Azhar, Fakultas Ushuluddin. Dan lulus tahun 1952. Tapi gelar doktornya baru dia peroleh pada tahun 1972 dengan disertasi "Zakat dan Dampaknya Dalam Penanggulangan Kemiskinan", yang kemudian di sempurnakan menjadi Fiqh Zakat. Sebuah buku yang sangat konprehensif membahas persoalan zakat dengan nuansa modern.

ADAB MAKAN DAN MINUM

By Unknown | At 10:28 | Label : | 0 Comments


   Islam adalah agama rahmat bagi semesta alam. Agama yang menjelaskan segala bentuk kemaslahatan (kebaikan) bagi manusia, mulai dari masalah yang paling kecil dan ringan hingga masalah yang paling besar dan berat. Demikianlah kesempurnaan Islam yang hujjahnya sangat jelas dan terang, malamnya bagaikan siang. Sehingga tidak ada satupun permasalahan yang tersisa melainkan telah dijelaskan didalamnya. Termasuk dari keindahan dan kesempurnaan agama Islam adalah adanya aturan-aturan dan adab ketika makan dan minum.

Tertawa dan Menangis

By Unknown | At 10:16 | Label : | 0 Comments
"Orang yang melakukan dosa dalam keadaan tertawa akan dijebloskan ke dalam Neraka dalam keadaan menangis dan orang yang melakukan ketaatan dalam keadaan menangis akan dimasukkanoleh Allah ke Surga dalam keadaan tertawa."—(Ahli Zuhud)

Tuesday 15 May 2012

WASIAT PALSU SYEKH AHMAD (Oleh Dr. Yusuf Qardhawi)

By Unknown | At 11:11 | Label : | 0 Comments
Masih ingat dengan beredarnya selembar kertas yang didalamnya berisi wasiatnya yang katanya ditulis oleh syekh Ahmad, penjaga makam Rasulullah. Mungkin berita ini sudah lama, tapi tak apalah untuk di share..
Terlebih dahulu mari kita simak wasiat palsu syekh Ahmad yang beredar via internet ataupun lewat selebaran kertas.

Wednesday 2 May 2012

TAFSIR SURAH ALI IMRAN AYAT 28

By Unknown | At 15:10 | Label : | 0 Comments


Tafsir firman Allah SWT dalam surah Ali ‘Imran ayat ke-28 :
لَا يَتَّخِذِ الْمُؤْمِنُونَ الْكَافِرِينَ أَوْلِيَاءَ مِنْ دُونِ الْمُؤْمِنِينَ وَمَنْ يَفْعَلْ ذَلِكَ فَلَيْسَ مِنَ اللَّهِ فِي شَيْءٍ إِلَّا أَنْ تَتَّقُوا مِنْهُمْ تُقَاةً وَيُحَذِّرُكُمُ اللَّهُ نَفْسَهُ وَإِلَى اللَّهِ الْمَصِيرُ
 “Janganlah orang-orang mukmin mengambil orang-orang kafir menjadi wali[1] dengan meninggalkan orang-orang mukmin. barang siapa berbuat demikian, niscaya lepaslah ia dari pertolongan Allah, kecuali Karena (siasat) memelihara diri dari sesuatu yang ditakuti dari mereka. dan Allah memperingatkan kamu terhadap diri (siksa)-Nya. dan Hanya kepada Allah kembali (mu).   Katakanlah: "Jika kamu menyembunyikan apa yang ada dalam hatimu atau kamu melahirkannya, pasti Allah Mengetahui". Allah mengetahui apa-apa yang ada di langit dan apa-apa yang ada di bumi. dan Allah Maha Kuasa atas segala sesuatu.
◄ Posting Baru Posting Lama ►
 
Powered By Blogger

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Pembaca

Copyright © 2016. Wawasan dan Kisah Islami - All Rights Reserved My Free Template by Bamz